Forum Kehumasan Tingkatkan Kemampuan Admin Medsos Pemkot Tangerang
Tangerang(Bantenkita)- Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Tangerang beberapa waktu lalu menggelar Forum Kehumasan Vol.1. Diskominfo menghadirkan tiga narasumber utama yaitu Ali Ridho seorang Social Media Specialist @indonesiabaik.id, Pinkan Elita Dundu seorang Script Writer dan Elsa Novita Sena seorang Content Creator. Lalu, ada juga sharing session bersama Social Media Specialist “Rumah Makan Gratis,” Iftikho Naufal….