Tasyakuran Kemenangan Prabowo-Gibran, Kopi Hitam Siap Menangkan Sachrudin Jadi Walikota Tangerang

Bantenkita.com – Usai melewati perjuangan panjang menjadi tim Pemenangan Paslon Prabowo-Gibran sebagai Presiden dan Wakil Presiden dalam Pemilu serentak pada tanggal 14 Februari 2024 kemarin. Tim Konsolidasi Pemuda Pemudi Himpunan Taruna Muda (Kopi Hitam) menggelar Tasyakuran Pemenangan Prabowo-Gibran bersama ratusan Koordinator Kecamatan dan Kelurahan Se-Kota Tangerang pada Minggu (25/02/2024) di Hotel Istana Nelayan Jatiuwung Kota…

13 TPS di Kota Tangerang Gelar PSL, Kapolres: Berjalan Aman, Lancar dan Kondusif

Bantenkita.com – Kapolres Metro Tangerang Kota, Kombes Pol. Zain Dwi Nugroho lakukan pemantauan proses Pelaksanaan Pemungutan Suara Lanjutan (PSL) serentak dilakukan KPU (Komisi Pemilihan Umum) Kota Tangerang di 13 Tempat Pemungutan Suara (TPS) di 6 Kecamatan di Kota Tangerang berjalan aman dan lancar. Pengecekan dan pemantauan langsung tersebut guna memastikan jalannya pengamanan pelaksanaan 13 PSL…

Angkat Tema Pusaka Indonesia, Cofest 2024 Dorong Semangat Berkarya Generasi Muda Indonesia

Tangsel(Bantenkita)- Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Pembangunan Jaya (UPJ) kembali mengadakan acara tahunan bertajuk Collaboration Festival (CoFest) dengan berbagai rangkaian kegiatan yang diselenggarakan pada tanggal 24 Februari – 1 Maret 2024. Tahun ini, CoFest hadir dengan mengangkat tema “Pusaka Indonesia”. Tema Pusaka Indonesia lahir untuk dapat menciptakan rasa cinta generasi muda terhadap karya seni kreatif…

Banyak Warga Tak Kebagian Beras Bazar Murah, Camat Neglasari Berharap Pasokan Ditambah

Tangerang(Bantenkita)- Kegiatan Bazar beras murah yang digelar di Kelurahan Kedaung Wetan Kecamatan Neglasari Kota Tangerang pada Jumat (23/02/2024) pagi tadi di keluhkan banyak warga. Proses penyaluran beras yang tidak merata, menjadi penyebab utama kekecewaan warga yang didominasi para emak-emak kepada panitia penyelenggara. Hal tersebut diungkapkan Tinah (56), satu dari warga setempat yang telah mengantri sejak…

Diskominfo Kota Tangerang Sukses Gelar Anugerah Tangerang Satu Data Satu Peta

Tangerang(Bantenkita) – Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Komunikasi Informatika (Diskominfo) kembali menggelar Penganugerahan Satu Data Satu Peta tahun 2024, di Hotel Aryaduta, Kabupaten Tangerang, Kamis (22/2/24). Diketahui di tahun ini, ada empat kategori penganugerahan. Yakni, kategori OPD/BUMD Produsen Data Terbaik yaitu Juara I DPUPR, Juara II DLH dan Juara III Dinkes. Kategori Simpul Jaringan…

Program “Perjaka Gesit” Layani Perbaikan Jalan Rusak dan Normalisasi Drainase

Tangerang(BantenKita)- Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang terus mengupayakan keamanan dan kenyamanan seluruh masyarakat, khususnya keamanan pengguna jalan. Dalam hal ini, melalui dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR), Pemkot Tangerang memiliki program Perbaikan Jalan Kota, Gerakan Sehari Tuntas (Perjaka Gesit).  Kepala DPUPR, Ruta Ireng Wicaksono mengungkapkan bahwa Perjaka Gesit hadir untuk memperbaiki jalan raya dan jalan…

Gerakan Aksi Bergizi di Seluruh Sekolah Kota Tangerang Diluncurkan

Tangerang(BantenKita)- Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang baru saja meluncurkan Gerakan Aksi Bergizi yang akan direalisasikan di seluruh sekolah, madrasah, sampai pondok pesantren di Kota Tangerang. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tangerang dr. Dini Anggraeni menuturkan, Gerakan Aksi Bergizi tersebut dilakukan berdasarkan Surat Edaran Wali Kota Tangerang Nomor 1461 Tahun 2024 tentang Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi bagi…

Pemkot-Bulog Tangerang Distribusi 208 Ton Beras Bazar Murah

Tangerang(Bantenkita)- Penjabat (Pj) Wali Kota Tangerang, Dr. Nurdin, yang didampingi Bulog, Perangkat Daerah terkait, dan Kapolres Metro Tangerang, secara resmi mendistribusikan 208 Ton Beras untuk Bazar Beras Murah hari ini, yang disebar di 29 Kelurahan, se-Kota Tangerang, Kamis (22/2).  Langkah tersebut, dilakukan sebagai upaya menjaga ketersediaan pasokan beras bagi masyarakat Kota Tangerang. “Distribusi ini untuk…

Jamkrindo-Universitas Raharja Dukung UMKM dengan Permodalan

Tangerang(Bantenkita) -Komitmen antara pemerintah pusat dengan para generasi bangsa dalam membangun sistem pertumbuhan UMKM berbasis era digital di wilayah Tangerang Raya terlihat jelas dalam acara Workshop UMKM Universitas Raharja pada Kamis (22/02/2024). Bentuk nyata tersebut tertuang lewat sebuah penandatangan naskah surat pertukaran dosen antar pelajar sebagai bentuk implementasi menjalankan Tridharma perguruan tinggi. Serta sekaligus penandatangan…

Dukung Industri UMKM, Alfamidi Sosialisasi Kemitraan ke Pelaku Usaha Mikro di Kabupaten Tangerang

Tangerang(BantenKita) — PT Midi Utama Indonesia Tbk (Alfamidi) melakukan sosialiasi kepada pelaku UMKM Kabupaten Tangerang yang ingin bermitra. Kerja sama ini sebagai wujud dukungan Alfamidi terhadap program pemerintah daerah dalam mengembangkan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Tangerang, Banten. Sosialisasi tersebut dilaksanakan di Gedung Gerai Tangerang Gemilang Kabupaten Tangerang pada Rabu, 21 Februari…

Raup 10.825 Suara, Ria Nurhijriah PDIP Dipastikan Melenggang ke DPRD Kabupaten Tangerang

Tangerang(BantenKita) – Calon Legislatif (Caleg) PDI-Perjuangan, Daerah Pemilihan (Dapil) Tangerang III Kecamatan Teluknaga, Kosambi, Sepatan, Sepatan Timur dan Pakuhaji, Ria Nurhijriah. S.pd memastikan diri bakal melenggang ke Gedung DPRD Kabupaten Tangerang. Hal tersebut berdasarkan Real Count dilakukan seluruh saksi Ria Nurhijriah, tersebar 1.765 TPS (tempat pemungutan suara) di 5 kecamatan tersebut. Hasil sementara dari tabulasi Real…

Ratusan Mahasiswa Universitas Raharja Ikuti Uji Kelayakan Karya Ilmiah

Tangerang(Bantenkita)- Suasana tak biasa terlihat di aula lantai 5 gedung Universitas Raharja pada Rabu (21/02/2024) pagi hari. Hal itu dikarenakan kehadiran ratusan mahasiswa menampilkan karya ilmiah lewat kegiatan “Raharja Career” yang dihadiri langsung oleh sejumlah civitas akademika. Pantauan Bantenkita.com di lokasi, sebanyak 170 mahasiswa Raharja yang telah mau memasuki semester akhir pun memamerkan hasil karya…