Berita Terbaru 📰

Jasa Raharja Rutin Maksimalkan Sosialisasi Aplikasi Signal Corporate dan Penagihan SWDKLLJ ke Perusahaan

Serang, (BantenKita) – Petugas Jasa Raharja Cabang Banten, Samsat Kota Serang melakukan kunjungandan silaturahmi ke Perusahaan PT Anugerah Hajar Aswad Wilayah Kota Serang. Kunjungan ini bertujuan untuk mengkonfirmasi data kendaraa pemilik Perusahaan yang keterangan pajak kendaraan menunggak sekaligus Sosialisasi tentang Signal Corporate (Samsat Digital Nasional) serta Peran dan Tanggung Jawab PT Jasa Raharja yang bergerak…

Jasa Raharja Cabang Banten Melakukan Jemput Bola Korban Kecelakaan di Kec. Sajira Kabupaten Lebak

Lebak, (BantenKita) – Selasa, 18 Juni 2024 telah terjadi kecelakaan yang melibatkan Seorang Pengendara Sepeda Motor Honda Beat No.pol A-2475-NT yang Bernama Majuhi bertabrakan dengan kendaraan sepeda motor Honda Beat No.pol A-2511-EK yang Bernama Basrah di Jl. Raya Rangkasbitung – Cipanas tepatnya di Kp. Leuwibeas Rt 001/Rw 002 Kel/Ds. Pajagan Kec. Sajira Kab. Lebak yang…

Mengenal Frontend Web Development Bagi Mahasiswa UNTIRTA Pada Kegiatan JR Mengajar

Serang, (BantenKita) – Sandi Ferdiyansyah, Insan Jasa Raharja Banten mengajak Mahasiswa Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) pada Kegiatan Jasa Raharja Mengajar untuk mengenal Frontend Web Development. Terdapat beberapa profesi dari Web Development (pengembangan web) antara lain yaitu fronted web development, backend web development, dan fullstack web development. Sandi menyampaikan bahwa tugas fronted web development yaitu…

PLN Teken Mou Dengan 28 Mitra Perkuat Ekosistem Kendaraan Listrik EV

Jakarta, (BantenKita) – PT PLN (Persero) menandatangani 30 set _Memorandum of Understanding_ (MoU) dan Perjanjian Kerja Sama (PKS) dengan 28 mitra badan usaha terkait pengembangan dan penyediaan _charging_ yang dilakukan di PLN Unit Induk Distribusi Jakarta Raya (UID Jaya) pada Rabu, (03/07). Kerja sama ini sebagai upaya memperkuat ekosistem kendaraan listrik _electric vehicle_ (EV) di…

Jangan Lewatkan Tabligh Akbar Bersama Habib Geys di Festival Al-A’zhom

Tangerang(Bantenkita)- Gelaran Festival Al-A’zhom akan kembali hadir pada 6-17 Juli mendatang. Kegiatan yang digelar Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) bersama Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) Kota Tangerang ini akan dibuka dengan Tabligh Akbar bersama Habib Geys A Assegaf, pukul 20.00 wib pada Sabtu (6/7) di Masjid Raya Al-A’zhom. Ketua BKPRMI Kota Tangerang Ahmad…

KWT di Kota Tangerang Terima Bantuan Instalasi Hidroponik

Tangerang(BantenKita)- Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Kota Tangerang menyalurkan instalasi 1.000 lubang hidroponik ke delapan Kelompok Wanita Tani (KWT) di Kota Tangerang Kepala DKP Kota Tangerang Muhdorun mengatakan, 2024 merupakan tahun ketiga penyaluran instalasi 1.000 lubang hidroponik ke KWT di Kota Tangerang. Terperinci, tahun 2022 kepada 28 KWT, 2023 kepada 10…

BPJS Ketenagakerjaan Sosialisasi Perlindungan Pekerja Rentan ke Perusahaan di Kota Tangerang

Tangerang(BantenKita)- Pemkot Tangerang bekerjasama dengan BPJS Ketenagakerjaan menggelar sosialisasi perlindungan pekerja rentan kepada perwakilan perusahaan pada Kamis (4/7/2024) di Aula Al Amanah Puspemkot Tangerang. Kepala kantor cabang BPJS Ketenagakerjaan Tangerang Cikokol Zain Setyadi mengatakan, Sosialisasi perlindungan pekerja rentan diikuti oleh 200 perusahaan di Kota Tangerang. Melalui Sosialisasi bertujuan agar perusahaan memberikan tanggung jawab sosial lingkungan…

Menggali Potensi Perbankan Syariah: Strategi Untuk Mencapai Pertumbuhan Berkelanjutan Oleh: Ovtavia Dwi R

Sistem perbankan Islam telah mencerminkan tanggapan positif atas kebutuhan masyarakat akan layanan keuangan sesuai dengan nilai-nilai Islam. Bank Syariah beroperasi dengan berlandaskan pada hukum Islam, yang melarang bunga dan membayar bunga kepada nasabah. Imbalan yang diterima atau dibayarkan oleh bank syariah tergantung pada perjanjian antara nasabah dan bank. Untuk pertumbuhan yang berkelanjutan dan persaingan di…

Perluas Pengguna E-Voucher MyPertamina, Pertamina Patra Niaga Regional JBB Kerjasama dengan Paljaya

Jakarta, (BantenKita) – Executive General Manager Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Barat (JBB) Denny Djukardi dan Pjs Direktur Utama Perusahaan Umum Daerah Pengelolaan Air Limbah Jaya (Perumda Paljaya) Asri Indiyani menandatanganani Kesepakatan Bersama Penyediaan dan Monitoring Penggunaan e-Voucher Bahan Bakar Minyak Berbasis Aplikasi MyPertamina yang disaksikan oleh Direktur Keuangan dan Administrasi Perumda Paljaya Budi…

Dorong Gaya Hidup Praktis dan Ramah Lingkungan, PLN Tawarkan Kenyamanan dengan Kompor Induksi

Tangerang, (BantenKita) – PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Banten berkolaborasi dengan Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Tangerang menggelar program untuk mendorong penerapan gaya hidup praktis dan ramah lingkungan kepada masyarakat. Salah satu upaya tersebut adalah melalui penggunaan kompor induksi yang lebih efisien, mudah, dan aman. Bertempat di Pendopo Bupati Kabupaten Tangerang, program bertajuk…

Konsisten Melakukan CRM Jasa Raharja Perwakilan Tangerang Pastikan Jaminan Perlindungan PO Bus Gardoe Media Pro

Tangerang, (BantenKita) – Petugas Jasa Raharja Perwakilan Tangerang Samsat Ciputat Shera Mutia melakukan giat Customers Relationship Management (CRM) dengan mengunjungi kantor ataupun pool perusahaan transportasi PO Bus Gardoe Media Pro, di Halim Perdana Kusumah Jakarta, pada hari Rabu tanggal 3 Juli 2024. Dengan adanya kegiatan (CRM) yang dilakukan oleh petugas Jasa Raharja diharapkan dapat memudahkan…

Pastikan Pelayanan Korban Laka Lantas Berjalan Baik, Jasa Raharja perkuatsinergi dengan Rumah Sakit Permata Sarana Husada

Tangerang, (BantenKita) – Petugas Jasa Raharja Samsat Bintaro, Rama Adhitya melakukan kunjungan ke Rumah Sakit Permata Sarana Husada dalam rangka silaturahmi dan monitoring terkait penyelesaian tagihan biaya perawatan serta pengobatan korban kecelakaan lalu lintas, Rabu (3/7/2024). “Tujuan kegiatan ini untuk meningkatkan pelayanan Jasa Raharja kepada masyarakat yang mengalami kecelakaan lalu lintas dengan melakukan koordinasi terkait…