Berita Terbaru 📰

Perwosi Banten Gelar Lomba Senam Kreasi

Serang, (BantenKita) – Persatuan Wanita Olahraga Seluruh Indonesia (Perwosi) Provinsi Banten menggelar Lomba Senam Kreasi di Plaza Aspirasi, KP3B, Kota Serang, Jumat (14/6/2024). Lomba yang diikuti oleh para kontingen yang berasal dari Kota Serang, Kota Tangerang, Kabupaten Serang, Kabupaten Pandeglang, Kabupaten Lebak, Kabupaten Tangerang 1 dan Kabupaten Tangerang 2. Ketua Perwosi Provinsi Banten Aan Muawanah…

Plh Sekda Virgojanti Ajak ARSADA Provinsi Banten Kolaborasi Tangani TBC

Serang, (BantenKita) – Pelaksana Harian Sekretaris Daerah (Plh Sekda) Provinsi Banten Virgojanti mengajak Asosiasi Rumah Sakit Daerah (ARSADA) Provinsi Banten berkolaborasi dalam penanganan Tuberkulosis (TBC) yang saat ini tengah menjadi fokus pemerintah. Penanganan TBC menjadi konsentrasi pemerintah dalam rangka menciptakan generasi Indonesia Emas 2045. Virgojanti mengungkapkan, dengan kolaborasi yang kuat bersama ARSADA, penanganan TBC di…

Pj Gubernur Banten Al Muktabar: Kita Harus Terus Intens Mengendalikan Inflasi

Jakarta, (BantenKita) -Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengatakan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo memberikan arahan untuk terus intens mengendalikan inflasi. Presiden memberikan apresiasi dan penghargaan atas pengendalian inflasi di daerah. Hal itu diungkap Al Muktabar usai mengikuti Rapat Koordinasi Nasional Pengendalian Inflasi 2024, di Istana Negara, Jakarta, Jumat (14/6/2024). “Bapak Presiden memberi apresiasi dan…

Pj Gubernur Banten Al Muktabar Lakukan Groundbreaking Kantor Pusat Bank Banten

Serang, (BantenKita) – Pj Gubernur Banten Al Muktabar bersama jajaran Komisaris dan Direksi BankBanten, Forkopimda, tokoh masyarakat serta tokoh penggagas pendirian Provinsi Banten melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking pembangunan Kantor Pusat PT Bank Pembangunan Daerah Banten (Perseroda) Tbk di Jl. Veteran nomor 4, Kelurahan Cipare, Kecamatan Serang, Kota Serang, pada Jumat, 14 Juni 2024….

Kick Off Pilkada Serentak 2024 Kota Tangerang, Sachrudin: oke gas

Kota Tangerang, (BantenKita) – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang, secara resmi telah melaunching Jingle, Maskot, dan Tagline untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Walikota dan Wakil Walikota Tangerang 2024-2029 di Alun Alun Ahmad Yani pada Jumat 14/6/2024) malam WIB. Peluncuran Jingle, Maskot dan Tagline ini menandakan bahwa Kick off Pilkada serentak 2024 di Kota Tangerang…

Hadiri Festival Peh Cun, Arief Wismansyah Disambut Masyarakat

Tangerang(BantenKita)- Kehadiran Wali kota Tangerang periode 2013-2023 Arief Wismansyah pada Festival Peh Cun Lomba Perahu Naga mendapat sambutan hangat dari masyarakat, Minggu di Bantaran Sungai Cisadane (16/6). Bakal calon gubernur Banten yang datang bersama sang istri Aini Suci Wismansyah ini menjadi pusat kehebohan dengan menghampiri dan minta berfoto bersama. Kehebohan sudah terjadi sejak ia berjalan…

Raih Kemenangan Dramatis 3-2 Atas BJB Tandamata, Jakarta Electric PLN Naik 4 Besar Proliga 2024

Malang, (BantenKita) – Jakarta Electric PLN kembali berhasil menumbangkan juara bertahan Bandung BJB Tandamata dengan skor 3-2 pada lanjutan putaran kedua PLN Mobile Proliga 2024 di Gedung Olahraga Ken Arok, Malang, Jawa Timur pada Sabtu (15/6). Sebelumnya, pada putaran pertama seri Palembang, Jakarta Electric PLN juga berhasil menang atas BJB Tandamata dengan skor 3-2. Kemenangan…

Jasa Raharja Tangerang Tingkatkan Kepatuhan Pemilik Kendaraan Bermotor dengan Giat SIGAP dan Sosialisasi SIGNAL Corporate di PT Aritek Karya Mandiri

Tangerang, (BantenKita) – Staf Administrasi Samsat Cipondoh, Ni Made Mustiari didampingi oleh Niskar Brasnover Zega melakukan kunjungan dan silaturahmi ke PT. Aritek Karya Mandiri yang beralamat di Jl. Green Lake City Boulevard, Ruko Crown Blok A No. 19, Kel. Petir, Kec. Cipondoh, Kota Tangerang, Jumat (14/6/2024). Kunjungan tersebut merupakan pelaksanaan program SIGAP (Samsat Initiative for…

Jasa Raharja Tangerang melakukan Sosialisasi SIGNAL untuk tingkatkan kepatuhan Pemilik Kendaraan Bermotor di PT. Internasional Teknik Solusindo

Tangerang, (BantenKita) – Petugas Jasa Raharja Perwakilan Tangerang Ni Made Mustiari didampingi oleh Niskar Brasnover Zega melakukan giat sosialisasi dan kunjungan ke PT. Internasional Teknik Solusindo di wilayah Greenlake Cipondoh, Kamis (13/6/2024). Perusahaan ini bergerak di bidang kebutuhan industry dan retail seperti penjualan berbagai macam timbangan yang digunakan dalam rumah tangga dan industri. Kedatangan petugas…

Amankan Listrik Selama Idul Adha 1445 H, PLN Tetapkan Masa Siaga Tiga Hari Berturut

Jakarta, (BantenKita) – PT PLN (Persero) memastikan sistem kelistrikan aman menghadapi perayaan Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah. Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo mengatakan perseroan telah meningkatkan keandalan sistem dengan melakukan asesmen dan pemeliharaan secara menyeluruh pada instalasi pembangkitan, transmisi dan distribusi serta menetapkan masa siaga selama 3 hari, yaitu pada tanggal 16-18 Juni 2024….

Bupati Irna Ajak Lembaga Pendidikan Di Pandeglang Ciptakan Generasi Berkualitas

Pandeglang – Pendidikan adalah investasi dalam pembangunan manusia seutuhnya. Oleh sebab itu Bupati Irna Narulita mengajak kepada lembaga pengelola pendidikan di Kabupaten Pandeglang dapat menciptakan generasi berkualitas. “Kita lakukan kolaborasi antara pemerintah dengan lembaga-lembaga pengelola pendidikan,  yang mana kita punya cita-cita mengangkat marwah Kabupaten Pandeglang lebih maju,” hal demikian dikatakan Bupati Pandeglang Irna Narulita saat…