Stabilkan Harga, DKP Kota Tangerang Gelar Gerakan Pangan Murah Ramadan
Tangerang(Bantenkita)- Melonjaknya harga komoditi pangan di pasaran sebelum memasuki bulan suci Ramadan 1445 Hijriyah sudah pasti dirasakan dan di keluhkan oleh seluruh masyarakat Indonesia. Menyikapi hal tersebut, Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Kota Tangerang kembali menggelar Kegiatan Gerakan Pangan Murah Ramadhan 1445 hijriah untuk menstabilkan harga komoditi pangan yang saat ini tengah meroket. ” Dalam rangka…