Kampung Dongeng Serang sebagai Sarana Sosialisasi Mendidik Anak Melalui Dongeng
Serang, (Banten Kita) – Kampung Dongeng (Kado) Serang menyelenggarakan kegiatan Pekan Ceria, di Sekretariat Kado Serang, Lingkungan Wakaf, Kelurahan Tembong, Kecamatan Cipcokjaya, Kota Serang. Kegiatan diisi dengan mendongeng, menggambar, permainan tradisional, games dan lain-lain. Kegiatan ini rutin dilakukan dua minggu sekali pada hari libur. Tujuannya agar anak-anak memiliki imajinasi yang baik, serta mengurangi anak dari…